Lompat ke isi

Steve Brine

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Steve Brine

Steve Brine (lahir 28 Januari 1974) adalah seorang politikus Partai Konservatif Britania Raya yang menjabat sebagai anggota parlemen sejak 2010. Sebelum berkarir politik, ia bekerja sebagai jurnalis BBC Radio dan dalam hubungan masyarakat.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]